Satgassus DPD GRIB Jaya Provinsi Riau Melakukan Persiapan Menjelang Pelantikan DPD GRIB Jaya Provinsi Riau

NASIONAL TRIBUN

- Redaksi

Minggu, 13 April 2025 - 14:23 WIB

508 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru : Dalam rangka mensukseskan Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Gerakan Masyarakat Indonesia Bersatu (GRIB) Jaya Provinsi Riau yang akan digelar pada bulan Mai mendatang, Satgassus DPD GRIB Jaya Provinsi Riau yang dikomandoi oleh Panglima Satgassus Sdr. Pendi melakukan persiapan.

Bertempat di Markas Satgassus DPD Grib Jaya Provinsi Riau yang terletak di Komplek Perkantoran Air Hitam Ratusan anggota Satgassus berkumpul melakukan koordinasi dan persiapan agar acara pelantikan yang akan digelar berjalan dengan lancar dan sukses. Minggu (13/4/2025)

Disela-sela persiapan, Komandan Satgassus DPD GRIB Jaya Provinsi Riau, Panglima Pendi kepada awak mengatakan bahwa persiapan dalam rangka Pelantikan sudah 80 persen.

” Persiapan pelantikan ini melibatkan semua anggota Satgasus DPD GRIB Jaya Provinsi Riau yang akan di pertanggung jawabkan oleh Dansat di bantu oleh 14 Danton yang terdiri dari semua kabupaten yang ada di Riqu dan Insyallah pada hari H nanti diperkirakan seluruh Pengurus DPD sampai ketingkat DPC serta anggota yang tergabung di dalam GRIB Jaya akan hadir untuk memeriahkan Deklarasi sekaligus Pelantikan DPD GRIB Jaya Provinsi Riau, ” ucap Panglima Pendi

” Persiapan Anggota Satgassus sudah fix sesuai posisinya masing-masing, semoga acara Deklarasi GRIB Jaya Provinsi Riau nanti mulai dari persiapan sampai menjelang Hari H berjalan lancar dan sukses tanpa ada hambatan sedikit pun, ”harap Panglima Pendi

Para anggota Satgassus telah dibekali dengan pelatihan khusus untuk meningkatkan kemampuan fisik dan mental.

Setelah dilantik nanti, Kami berharap GRIB Jaya Provinsi Riau ini dapat berkembang dan bermanfaat untuk masyarakat, selain juga sebagai kontrol sosial dan membantu menyukseskan program pemerintah dan tentunya Grib Jaya akan membantu bagi masyarakat yang terzalimi oleh para mafia tanah atau pun oknum-oknum yang menindas mesyarakat ujar Sdr. Pendi sebagai Panglima Satgassus DPD Grib Jaya Provinsi Riau
Kegiatan ini adalah kegiatan yang dilakukan rutin oleh Anggota Satgassus DPD Grib Jaya Provinsi Riau, para Satgassus ini adalah Satuan Tugas Khusus dalam menunjang dan melaksanakan visi dan misi Grib Jaya, khusus nya DPD Grib Jaya Provinsi Riau, serta Satgassus ini adalah bersifat inti ataupun khusus, didalam struktur DPD Grib Jaya Provinsi Riau. Dan tentunya Perintah yang dilaksanakan tidak lepas dari arahan saya selaku Ketua Grib Jaya Provinsi Riau, Satgassus ini punya semboyan Siap Setia Berani ” komentar Ketua DPD Grib Jaya Provinsi Riau Sdr. Irfan Raja Kumala.
Kehadiran seluruh anggota GRIB Jaya di 12 kabupaten/kota pada hari H nanti merupakan bentuk kesolitan serta kekompakan dari semua anggota GRIB Jaya Provinsi Riau

Rencananya pada pelantikan DPD GRIB Jaya Provinsi Riau ini akan dihadiri oleh Ketua Umum DPP Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB) Jaya Hercules Rosario de Marshal beserta Jajaran Petinggi GRIB Jaya yang ada di DPP.

(*)

Berita Terkait

SMAN 13 Pekanbaru “Kembali Mengukir prestasi Membanggakan, Tunjukkan Bakat Dan Kreatifitas Di Ajang Lomba Seni Dan Fotografis Raih Juara
YTC “PT Alfa Scorpii Pekanbaru” Adakan Kompetisi ITGP – Rikep 2025 Jaring Teknisi Berbakat Untuk Nasional
Polda Riau Gelar Serentak “Karhutla Fun Run 2025” di 12 Kab/Kota Pada Hari Minggu 13 April 2025
Daftarkan Segera “Dalam Rangka HUT Ke-66 “KOREM 031/WB Gelar Turnamen Golf Jalin Silaturahmi TNI Dan Masyarakat.
Dikonfirmasi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Mirwansyah Dihentikan, Dirreskrimum Polda Riau Diam Bungkam
Kapolda Riau dan Dirlantas Tinjau Pos Pengamanan di Siak, Pastikan Kenyamanan Pemudik
Jalin Silaturahmi dan Solidaritas, Kejati Riau Gelar Buka Puasa Bersama Wartawan
Ditlantas Polda Riau dan Tim Takjil Bagikan 200 Paket Berbuka untuk Pemudik dan Driver Bus

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 08:27 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara, Patroli Dialogis di Alfamidi Lima Puluh Aman dan Kondusif 

Senin, 28 April 2025 - 07:06 WIB

Ciptakan Kamseltibcar, Samapta Polres Batu Bara di Beberapa Persimpangan Rawan Kemacetan

Senin, 28 April 2025 - 06:21 WIB

Satresnarkoba Polres Batu Bara, Tangkap Bandar Narkoba, Barang Bukti 1.897 gram

Minggu, 27 April 2025 - 04:43 WIB

Patroli Mobile di Titik Rawan, Personil Polsek Lima puluh Himbau Warga Turut Jaga Kamtibmas 

Minggu, 27 April 2025 - 03:50 WIB

Sipropam Polres Batu Bara Terima Pencabutan Surat Aduan 3 Personil Polsek Medang Deras 

Sabtu, 26 April 2025 - 09:55 WIB

Kapolsek Indrapura Cek Lahan Ketahanan Pangan Desa Sipare pare 

Sabtu, 26 April 2025 - 06:11 WIB

Samapta Polres Batu Bara, Latihan Dalmas Antisipasi Gangguan Keamanan dan Ketertiban Hari Buruh Nasional 2025

Jumat, 25 April 2025 - 15:21 WIB

Kalapas Labuhan Ruku Sambangi Bupati Asahan, Diskusikan Rencana Pembangunan Lapas Baru di Kisaran

Berita Terbaru